I Komang Adi Wiranata, alumni DHS sukses diterima di Waldorf Astoria, Dubai.

  • Dibaca: 34808 Pengunjung

Pre Departure Picture

I Komang Adi Wiranata, Alumni Program Diploma 1 Perhotelan konsentrasi Housekeeping. yang berangkat ke Dubai untuk melaksanakan program internship di hotel waldorf astoria palm jumeirah, salah satu hotel elite di Dubai. Sedikit kisah tentang Mang adi, begitu sapaan akrabnya, menjalankan program internship di Westin Resort Ubud, selama internship sukses menyabet gelar best trainee in HK Department. Berlatar belakang keluarga petani di kintamani, tidak menyurutkan mimpi mang adi untuk meniti karir di luar negeri, bersama DHS  softskill bidang perhotelan nya di asah dan bersama @gcomconsultant softskill interview + cv writing nya di asah. 

bagi yang tertarik mengikuti jejak mang adi, silahkan hubungi admin DHS disini
#transformingintoexcellent #beresileinceadaptivetalent #inspiration #news #bali2021 #sekolahperhotelandibali #sekolahpariwisatadibali

  • Dibaca: 34808 Pengunjung